Pertanian 4.0, BNI Bersama Petani Terapkan Smartfarming

Jakarta, Inako
Sebagai bank plat merah pendukung utama program pemerintah memudahkan sekaligus mensejahterakan para petani di republik Indonesia di era four point zero atau 4.O.
Bank BNI menghadirkan teknologi pertanian berbasis digital 4,O untuk musim tanam Oktober2019/2020 di sentra-sentra strategis produksi padi misalnya di Desa Cikembulan, Kecamatan Kadungora, Kabupaten Garut, Jawa Barat, Rabu (9 Oktober 2019).
Kolaborasi antara BNI, Kementerian Pertanian RI dan PT Mitra Sejahtera Membangun Bangsa (PT MSMB) dengan memanfaatkan kemajuan teknologi Smartfarming 4.0 berbasis Internet Of Things (IOT).
Tujuan Smartfarming 4.0 menerapkan teknologi sensor tanah dan cuaca, sehingga dapat memantau kondisi lahan secara realtime, dan diharapkan mampu memberikan data pertanian yang lebih terukur serta presisi.
TAG#BNI
190215026
KOMENTAR