Daun Dewa Pengecer Darah Alami Memperbaiki luka

Hila Bame

Monday, 05-10-2020 | 11:17 am

MDN
Pohon daun dewa (foto inakoran.com)

 

Banten, Inako

Daun dewa dengan nama latinya (Gynura sagetum) merupakan salah satu tanaman obat tradisional yang ada di Indonesia.
Daun dewa, mudah tumbuh subur di tanah yang gembur.

Bunga tanaman Dewa [Foto: Inakoran.com]
 

BACA JUGA:  

Som Jawa Meningkatkan Stamina lemah dan lesu

Pasca Didiagnosis Terinfeksi COVID-19, Trump Dapat Sindiran Dari Biden Soal Masker


Bunganya yang indah berwarna kuning membuat orang ingin menanam untuk di jadikan hiasan di depan rumah.

Daunya berwarna hijau ada sedikit bulu halus nya ujung daun lancip dan tepi daun bertorah, tekstur lunak. Daun dewa dapat di perbanyak dengan cara tanam umbinya dan bagian tanaman yang berkhasiat adalah daun dan umbi.

Kandungan ilmiah daun dewa

Kandungan ilmiah yang terdapat pada daun dewa antar lain Steroid, Alkaloid, Saponin, Katekat, minyak Atsiri dan lain lain.

Khasiat kegunan menurut tradisional secara empiris

Khasiat yang dapat di hasilkan dari daun dewa antara lain menghentikan pendarahan (anti koogulan), menurunkan demam, pembersih racun, penyakit kulit, anti radang (inflamasi), liver, stroke, darah tinggi (hipertensi), Infeksi kerongkongan, bisul, mengurangi rasa nyeri (analgesik) dan lain lain.

Cara memanfaatkan daun dewa

- luka akibat jatuh, tergores pisau, bisul, penyakit kulit: Ambil daun dewa secukupnya lalu cuci dengan bersih, bebek/tumbuk sampai halus lalu Borehkan pada yang Luka, lakukan sampai membaik.
- Menghilangkan bekuan darah, stroke: Umbi daun dewa segar 10g, di tumbuk halus, tambahkan air setengah gelas, saring  peras di minum pagi dan sore.
- kutil: 5 lembar daun dewa di tumbuk bubuhkan pada kutilnya di balut di buka pada esok harinya. 
 
Inako - Agie

TAG#AGIE WAGE, #DAUN DEWA, #HERBAL

178989380

KOMENTAR