Lo Kheng Hong Ditumpuk 12,94 M dari Dividen OCBC

JAKARTA, INAKORAN
Waren Buffet Indonesia, atau Lo Kheng Hong ditumpuk dividen senilai Rp. 12.94 miliar dari saham yang dipegangnya sejumlah 122.079.700 lembar. OCBC mencetak laba Rp.4,86 triliun sepanjang tahun 2024.
Rapat Umum Pemegang Saham (RUPS) menyetujui penggunaan laba bersih tahun buku 2024 sebagai berikut:
Rp 106 per sajam atau 2, 43 triliun sebagai dividen tunai atau dividen payout ratio sebesar 50% dari laba bersih, sebut Direktur Utama OCBC Parwati Surjaudaja yang digelar di OCBC Tower Jakarta.
Selain dibagikan sisa laba digunakan sebagai cadangan umum dan sebagian lagi sebagai laba ditahan.
TAG#Lo Kheng Hong, #LKH, #nisp, #ocbc
194840034
KOMENTAR